Awalnya Dapat Penolakan, Kini Feel Koplo Sukses Merajai Dangdut Kelas Atas
Tantangan utama Feel Koplo bukan hanya meraih pengakuan di Jakarta, tetapi juga memperoleh tempat di kelab malam kelas atas.
Mereka mengakui bahwa membawa dangdut ke dalam lingkungan yang lebih eksklusif dan berkelas bukanlah tugas yang mudah.
"Mau ngundang, yaudah Feel Koplo main saja di Jakarta. Di gedung lantai berapa, nggak ada gedung sebagus itu di Bandung," ujar Ikhsan.
"Sebenarnya awal mula 'pecah'-nya dari situ. Ya ternyata respons orang di Jakarta lebih awal daripada di Bandung. Setelah main di situ barulah tempat-tempat di Bandung mau diterima," tambahnya.
Selain itu, nama Feel Koplo mulai dikenal luas karena para musisi yang lagunya mereka remix mengapresiasi kreativitas mereka. Ikhsan menjelaskan, "Lagu-lagu yang kami remix tuh posting, akun-akun bandnya nge-up juga. Ternyata orang yang punya lagu pun mengapresiasi."
Mengubah Citra Dangdut
- Berbagai Sumber