Digelar di 15 Kota dan Kabupaten, Begini Persiapan Event Bintang Dangdut Millenial
Rabu, 18 September 2024 | 14:30 WIB
Persiapan Event Bintang Dangdut Millenial
“A Poin adalah lokasi yang sangat cocok untuk acara musik. Selain strategis, tempatnya juga luas,” kata Rusmin.
Dengan luas area mencapai 35x120 meter, A Poin Makassar mampu menampung sekitar 1.500 orang, dengan kapasitas parkir untuk 300 kendaraan roda empat dan 2.000 sepeda motor.
Rusmin berharap dengan kapasitas besar tersebut, event BDSI 2024 bisa melahirkan bakat-bakat baru yang berpotensi menjadi bintang di masa depan.
Acara ini digelar untuk memperingati Hari Sumpah Pemuda yang jatuh pada 28 Oktober, sekaligus merayakan semangat pemuda melalui seni musik dangdut.
Akan Digelar di 15 Kota dan Kabupaten

Persiapan Event Bintang Dangdut Millenial
Foto :
- -
Lomba ini memberikan platform bagi penyanyi dangdut pemula, amatir, hingga profesional untuk menunjukkan bakat mereka, serta mempererat persaudaraan di kalangan pemuda.
Berita Terkait

Musik Dangdut Tak Lekang di Era Digital: Rhoma Irama dan Transformasi Genre
Artikel
31 Januari 2025

Lirik Lagu Cinta dan Air Mata - Yeni Inka
Lirik
31 Januari 2025

Lirik Lagu Tangis Bahagia - Ria Amelia
Lirik
30 Januari 2025

Tak Terima Disindir Nikita Mirzani, Dewi Perssik: Jengger Tuh Tong Kosong Nyaring Bunyinya
Artikel
30 Januari 2025
Biduan
Buka Dikit