Putus dari Ayu Ting Ting, Muhammad Fardhana Keciduk Bagi-bagi Sembako di Papua
Jumat, 12 Juli 2024 | 15:00 WIB

Ayu Ting Ting dan Muhammad Fardhana
JagoDangdut – Setelah putus dari pedangdut terkenal Ayu Ting Ting pada 22 Juni 2024, Muhammad Fardhana tampaknya lebih memilih fokus pada tugas negaranya.
Anggota Yonif 509 Kostrad Jember ini diketahui tengah menjalankan tugas di Intan Jaya, Papua.
Berbeda dengan Ayu Ting Ting yang tetap aktif berkarier di dunia entertainment, Muhammad Fardhana terlibat dalam kegiatan kemanusiaan.
Muhammad Fardhana Bagi-bagi Sembako di Papua
Pada Rabu, 10 Juli 2024, Muhammad Fardhana terlihat memimpin kegiatan berbagi sembako dan kebutuhan pokok lainnya secara door to door kepada warga di Intan Jaya.
Dalam unggahan di akun Instagram resmi Penkostrad, terlihat ia dan anggotanya mengenakan pakaian lengkap dan pelindung diri saat membagikan sembako.
Berita Terkait

Musik Dangdut Tak Lekang di Era Digital: Rhoma Irama dan Transformasi Genre
Artikel
31 Januari 2025

Lirik Lagu Cinta dan Air Mata - Yeni Inka
Lirik
31 Januari 2025

Lirik Lagu Tangis Bahagia - Ria Amelia
Lirik
30 Januari 2025

Tak Terima Disindir Nikita Mirzani, Dewi Perssik: Jengger Tuh Tong Kosong Nyaring Bunyinya
Artikel
30 Januari 2025
Biduan
Buka Dikit