Gilga Sahid Meriahkan Alun-Alun Giri Krida Bakti, Tandakan Pilkada Wonogiri 2024 Resmi Dimulai
Jumat, 3 Mei 2024 | 21:30 WIB
Dari usia muda hingga tua, bahkan anak-anak, semua antusias menyaksikan konser dari pria berusia 26 tahun tersebut. Acara dijaga ketat oleh aparat keamanan untuk memastikan keamanan selama konser.
Ketua KPU Wonogiri, Satya Graha, menyampaikan bahwa sosialisasi tahapan Pilkada Wonogiri 2024 melalui konser musik dipilih karena mampu menarik banyak massa. Sebelum dan selama konser, KPU memberikan informasi jadwal Pilkada kepada warga yang hadir.
Satya meyakini bahwa cara ini efektif dalam memberikan informasi awal kepada warga tentang Pilkada Wonogiri 2024. Melalui cara interaktif seperti video dan komunikasi langsung, warga lebih mudah memahami tahapan Pilkada dan ikut berpartisipasi dalam proses tersebut.
Berita Terkait
Imbas Mobil Dirusak, Pihak Panita Klub Motor CB Nganjuk Minta Maaf dan Tanggung Jawab ke Irenne Ghea
Artikel
19 Desember 2024
Lirik Lagu Lungamu Ninggal Kenangan 2 - Sasya Arkhisna
Lirik
18 Desember 2024
Menginjak Umur 39 Tahun, Dewi Perssik Akui Lebih Banyak Merenung
Artikel
18 Desember 2024
Billy Syahputra Ngaku Suka dengan Sang Biduan, Ayu Ting Ting: Nggak Ada Usahanya!
Artikel
18 Desember 2024
Biduan
Buka Dikit
Terpopuler
Dangdut Populer: Rhoma Irama Perangi Judi Online, hingga Single Baru Trio Macan
Artikel
19 Desember 2024
Imbas Mobil Dirusak, Pihak Panita Klub Motor CB Nganjuk Minta Maaf dan Tanggung Jawab ke Irenne Ghea
Artikel
19 Desember 2024
Perangi Judi Online, Rhoma Irama Akan Bikin Gebrakan di Batfest 2024
Artikel
18 Desember 2024
Lirik Lagu Fix Sayang Pol - Sasya Arkhisna
Artikel
18 Desember 2024
Dangdut Populer: Denny Caknan Duet Bareng Abah Lala, hingga Ayu Ting Ting Alami Hal Mistis
Artikel
18 Desember 2024
Start Koplo dan Pegawai Musik Sipil Tampil di Bukan Party Koplo Biasa di Kopi Se.Tujuan Bekasi
Artikel
18 Desember 2024