Meski Tak Lolos ke Senayan, Aldi Taher Merasa Bersyukur Banjir Job Saat Ramadan
Jumat, 8 Maret 2024 | 17:00 WIB
"Jadi, jika cuma modal ketenaran sebagai artis, nggak jadi jaminan. Nggak apa-apa sih! Yang penting, saya jadi punya pengalaman menarik, pernah maju jadi Caleg," bebernya.
Meskipun kursi di Senayan tidak jadi miliknya kali ini, Aldi tidak kekurangan kesibukan.
Banjir Job Saat Ramadan
Foto :
Ia mengungkapkan bahwa selama Ramadan dan Lebaran, ia malah mendapatkan banyak tawaran pekerjaan.
"Banyak sih! Saya bakal tampil di sejumlah acara TV dan liveshow," tutup Aldi dengan penuh antusiasme.
Dengan sikap optimis dan kerja keras, Aldi Taher tetap menjadi inspirasi. Kegagalan di Pileg 2024 tidak memadamkan semangatnya, malah membuka pintu kesempatan baru yang mungkin belum terbayangkan sebelumnya.
Berita Terkait
Lewat Trio Saawo, Safira Inema, Esa Risty dan Woro Widowati Sukes Guncangkan Musik Jawa
Artikel
22 November 2024
Punya Niat Baik Bantu Karyawan Saat Pandemi Covid-19, Inul Daratista Malah Kena Tipu
Artikel
22 November 2024
Sering Dikaitkan dengan Nikita Mirzani, Dewi Perssik Tak Kuasa Menahan Emosi
Artikel
22 November 2024
Fero Walandouw Selamatkan Nabila Zavira yang Hampir Jatuh ke Sumur
Artikel
22 November 2024
Biduan
Buka Dikit
Terpopuler
Rizky Billar Ungkap 3 Hal yang Buat Dirinya Haru di Laga Indonesia Vs Arab Saudi
Artikel
22 November 2024
Dangdut Populer: Foto Happy Asmara Berhijab, hingga Rahasia Kehamilan Lesti Kejora
Artikel
22 November 2024
Duduki Trending! Lagu Lesti Kejora ‘Satu Satunya Permaisurimu’ Raih Hampir 500 Ribu Views di YouTube
Artikel
22 November 2024
Kembali ke Dunia Hiburan, Intip Deretan Lagu Populer Ira Swara
Artikel
22 November 2024
Sempat Diledek Iis Dahlia, Inul Daratista Tak Menyesal Pacaran dan Dinikahi Adam Suseno
Artikel
22 November 2024
Kreatif! Seorang Konten Kreator Mashup Lagu ‘Sambalado’ dengan ‘APT’ yang Viral
Artikel
22 November 2024