Lirik Lagu Manut - Niken Salindry
Minggu, 17 September 2023 | 14:00 WIB
NIken Salindry
JagoDangdut Lirik - Niken Salindry adalah pesinden sekaligus penyanyi dangdut yang kini namanya semakin dikenal. Lewat suaranya yang merdu dan paras cantiknya, Niken Salindry berhasil mendapatkan tempat di hati pecinta musik dangdut koplo.
Namanya pun semakin tereknal karena sering membawkan kembali lagu-lagu yang sedang populer belakangan ini. Bahkan tak jarang juga dirinya masuk dalam trending musik di YouTube.
Baru-baru ini, Niken Salindry merilis single originalnya yang berjudul 'Manut'. Lagu tersebut merupakan ciptaan Gilga Sahid. Berikut ini lirik lagu 'Manut' yang dibawakan Niken Salindry.
Lirik Lagu Manut - Niken Salindry
Aku sayang koe
Tapi koe sayang dek e
Loro atiku mbok sia-sia ne
Berita Terkait

Sebelum Wafat, Denada Sempat Melarang Hal Ini ke Emilia Contessa
Artikel
31 Januari 2025

Lirik Lagu Lestari – Slamet Pengamen
Lirik
31 Januari 2025

Rizky Billar Bongkar Fakta Unik di Balik Kelahiran Anak Keduanya
Artikel
31 Januari 2025

Lirik Lagu Cinta dan Air Mata - Yeni Inka
Lirik
31 Januari 2025
Biduan
Buka Dikit
Terpopuler