Sering Bilang I Love You Dewi Perssik, Aldi Taher Disentil Istri
Selasa, 4 Juli 2023 | 11:30 WIB
Aldi Taher dan Salsabillih
Hingga akhirnya, sang istri, Salsabillih itu naik ke atas panggung konser Aldi Taher. Sambil menggendong sang buah hati, sang istri mempertanyakan Aldi Taher yang tidak pernah menyebutkan 'i love you istriku'
"Dari tadi gak ada nyebut 'i love you istriku', Salsabilih. Dari tadi i love you Dewi Persik terus," kata Salsabillih disambut riuh para penonton.
Aldi Taher pun ikut tertawa dan suasana menjadi cair. Salsabillih pun naik ek atas panggung untuk memberikan sang suami buket bunga.
"Walaupun Dewi Persik mulu yang disebut tapi siapa yang datang bawa bunga," ujar Salsabillih.
"Bunda, makasih ya bungnya," balas Aldi Taher.
Berita Terkait

Tak Terima Disindir Nikita Mirzani, Dewi Perssik: Jengger Tuh Tong Kosong Nyaring Bunyinya
Artikel
30 Januari 2025

Sentil Doktif Soal Rating Turun, Nikita Mirzani Berikan Sindiran Menohok ke Dewi Perssik
Artikel
30 Januari 2025

Balas Sindiran Dewi Perssik, Doktif Akui Dipaksa Menjadi Bintang Tamu Hingga Keluhkan Bayaran
Artikel
30 Januari 2025

Sependapat dengan Maia Estianty, Dewi Perssik Sarankan Lapor BPOM daripada Bikin Ribut soal Skincare
Artikel
30 Januari 2025
Biduan
Buka Dikit
Terpopuler