Home Event Biduan Lirik Artikel Internasional Orkes Indeks

Lirik Lagu Duri Duri - Maulana Ardiansyah

img_title
Maulana Ardiansyah

JagoDangdut Lirik - Maulana Ardiansyah merupakan salah satu penyanyi muda berbakat. Ia bisa menyanyikan lagu dengan beberapa genre, termasuk gaya reggae hingga dangdut.

Sebelum trending cover beberapa lagu beraliran Ska Reggae, Maulana Ardiansyah mengaku sempat bermusik akustik dengan membawakan lagu Melayu. Bahkan, ia mengaku sempat menolak untuk beralih ke Ska Reggae.

Belum lama ini, Maulana Ardiansyah membawakan lagu dangdut berjudul Duri Duri. Berikut ini lirik lagu dangdut Duri Duri yang dibawakan oleh penyanyi Maulana Ardiansyah.

Lirik Lagu Duri Duri - Maulana Ardiansyah

sekarang ku tahu dirimu telah bersamanya

walau sakit hati yang ku rasa

akan ku jalani dengan sendirinya

 

ku terus berjuang walau tanpamu sayang

mimpi mimpi yang telah ku ciptakan

kini hanya tinggallah kenangan

 

duri duri yang kau tancapkan di hati ini

membuat diriku sakit hati

aku yang berjuang tuk dirimu

tapi dia yang dapatkan cintamu

 

surat undangan yang kau berikan kepadaku

serasa ku tak percaya

ku titipkan cintaku kepadanya

jagalah dia, buatlah dia bahagia

 

sekarang ku tahu dirimu telah bersamanya

walau sakit hati yang ku rasa

akan ku jalani dengan sendirinya

 

ku terus berjuang walau tanpamu sayang

mimpi mimpi yang telah ku ciptakan

kini hanya tinggallah kenangan

 

duri duri yang kau tancapkan di hati ini

membuat diriku sakit hati

aku yang berjuang tuk dirimu

tapi dia yang dapatkan cintamu

 

surat undangan yang kau berikan kepadaku

serasa ku tak percaya

ku titipkan cintaku kepadanya

jagalah dia, buatlah dia bahagia

 

duri duri yang kau tancapkan di hati ini

membuat diriku sakit hati

aku yang berjuang tuk dirimu

tapi dia yang dapatkan cintamu

 

surat undangan yang kau berikan kepadaku

serasa ku tak percaya

ku titipkan cintaku kepadanya

jagalah dia, buatlah dia bahagia

jagalah dia, buatlah dia bahagia

Berita Terkait
Biduan
Buka Dikit
Topik Pilihan
Terpopuler