Home Event Biduan Lirik Artikel Internasional Orkes Indeks

Dangdut Populer: Duet Lesti Kejora dan Abang L Hingga Kabar Dewi Perssik Putus

img_title
Lesti Kejora dan Keluarga

Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden terpilih Republik Indonesia periode 2024-2029, Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka, akan diselenggarakan pada Minggu, 20 Oktober 2024.Untuk memeriahkan momen bersejarah ini, pesta rakyat akan digelar di beberapa titik strategis di Jakarta Pusat, khususnya di sepanjang Jalan Sudirman hingga Medan Merdeka.

Acara pesta rakyat ini akan berlangsung dalam tiga sesi, yaitu pagi (08.30), siang (10.00), dan sore (14.00). Selain dihibur oleh para musisi papan atas, acara ini juga dimeriahkan dengan berbagai kegiatan menarik seperti door prize, stand makanan rakyat, pameran UMKM, dan bazaar.

3. Video Klip Lagu Ayu Ting Ting ‘Jangan Ya Dek’ Capai 3 Juta Views di YouTube, Selamat!

Kabar bahagia datang dari penyanyi dangdut kenamaan tanah air, Ayu Ting Ting. Bagaimana tidak, setelah dua tahun lamanya vakum dari dunia musik, akhirnya lagu ‘Jangan Ya Dek’ rilis dan terbukti dapat diterima oleh para penikmat lagu dangdut. Sempat menempati posisi trending di YouTube musik, kini Ayu patut berbangga lantaran musik video lagu barunya mendapatkan jutaan views.

4. Diduga Putus dan Batal Menikah dengan Rully, Begini Reaksi Dewi PerssikPerssik

Kabar tentang batalnya pernikahan Dewi Perssik dengan Rully tengah ramai diperbincangkan publik. Pertanyaan besar pun muncul, benarkah hubungan mereka telah berakhir setelah bertunangan? Kabar ini terungkap saat Dewi Perssik tampil di program Pagi Pagi Ambyar baru-baru ini.

Dalam acara tersebut, Caren Delano dan Rian Ibram, yang juga menjadi host, sempat membahas mengenai pertunangan Dewi Perssik dan Rully.

Berita Terkait
Biduan
Buka Dikit