Nayunda Nabila Pernah Dikirimi Bunga dan Kue Ulang Tahun oleh SYL

JagoDangdut – Kabar terbaru terkait dengan Nayunda Nabila dengan kasus yang melibatkan Syahrul Yasin Limpo (SYL) cukup mengejutkan publik.
Pasalnya menurut mantan protokoler eks Menteri Pertanian itu, Rininta Octarini, mengungkapkan jika SYL pernah mengirimkan hadiah ulang tahun kepada Nabila.
Bunga dan Kue Ulang Tahun untuk Nabila

Hal itu diungkapkan oleh Rini ketika menjadi saksi sidang lanjutan untuk kasus dugaan pemerasan dan penerimaan gratifikasi dengan terdakwa SYL, di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor), Jakarta Pusat, Senin kemarin (75/5/2024).
Dalam persidangan tersebut dari Tim Jaksa Penuntut Umum bertanya terkait dengan Nayunda Nabila. Saat itu Rini mengaku kenal dan pernah diminta SYL untuk mengirimkan hadiah.
Meskipun begitu Rini mengaku tidak ingat terkait dengan nominal untuk karangan bunga dan kue ulang tahun tersebut.

Sebelum Wafat, Denada Sempat Melarang Hal Ini ke Emilia Contessa

Lirik Lagu Lestari – Slamet Pengamen

Rizky Billar Bongkar Fakta Unik di Balik Kelahiran Anak Keduanya
