Pertemuan Diva Hani Dan Kevin Ihza Lewat Kawin Kontrak
Rabu, 22 Mei 2024 | 11:39 WIB
JagoDangdut – Diva Hani belakangan ini berhasil mencuri perhatian para penikmat musik dangdut. Terbaru ia tampil kolaborasi bersama Kevin Ihzan dengan membawakan lagu 'Kawin Kontrak'.
Mereka tampil begitu kompak dan menarik membawakan lagu 'Kawin Kontrak'. Music video Diva dan Kevin tersebut dirilis lewat channel Aneka Safari Records pada 22 Mei 2024.
Lagu Kawin Kontrak - Diva Hani Feat Kevin Ihza
Foto :
- YouTube/Music Interactive
Seperti yang kita ketahui, Diva Hani merupakan salah satu biduan muda berbakat yang sedang naik daun. Lagu yang dibawakannya viral hingga ditonton jutaan kali di YouTube.
Begitu juga dengan Kevin Ihza yang tampil begitu asyik dengan vokalnya yang khas.
Lagu 'Kawin Kontrak' sendiri merupakan sebuah lagu yang diciptakan oleh Arief Citenx.
Berita Terkait
Lirik Lagu Kalah Weton - Diva Hani
Lirik
23 Desember 2024
Lirik Lagu Hatiku Bagai Terpenjara – Irwan Krisdiyanto feat. Fira Cantika
Lirik
23 Desember 2024
Lirik Lagu Tak Gentar Bela Yang Bayar – Trio Macan
Lirik
23 Desember 2024
Lirik Lagu Iki Weke Sopo - Silvy Kumalasari feat Wisnu Jaya
Lirik
23 Desember 2024
Biduan
Buka Dikit
Terpopuler
Dangdut Populer: Potret Ayu Ting Ting saat Umrah, hingga Mala Agatha Rilis Single Baru
Artikel
23 Desember 2024
Profil Dinda Teratu, Biduan Berbakat Trending YouTube Lewat Lagu 'Kalah Weton'
Artikel
23 Desember 2024
Tak Takut Hilang Job di Jakarta, Soimah Ungkap Kecintaannya yang Tulus Pada Kesenian
Artikel
23 Desember 2024
Rayakan Momen Hari Ibu, Lesti Kejora Tulis Pesan Hangat
Artikel
23 Desember 2024
5 Potret Lala Widy Pakai Kostum Superman, Seksi Banget!
Artikel
23 Desember 2024
Jadwal Konser NDX AKA Minggu Ini, 24-28 Desember 2024: Purwodadi hingga Lampung
Orkes
23 Desember 2024