7 Pesona Mamah Muda Pedangdut Indonesia, Tetap Stylish dan Modis di Tengah Kesibukan Mengurus Anak
Minggu, 14 April 2024 | 16:02 WIB
Siti Badriah
JagoDangdut – Di dunia musik dangdut Indonesia, banyak penyanyi berbakat yang tak hanya memukau dengan suara merdu mereka, tetapi juga pesona mereka sebagai seorang ibu.
Para penyanyi dangdut ini, yang dikenal sebagai "mamah muda", membuktikan bahwa kesibukan mengurus anak tak menghalangi mereka untuk tetap tampil stylish dan modis.
Berikut 7 pesona mamah muda penyanyi dangdut Indonesia yang selalu memesona.
1. Siti Badriah
Dikenal dengan lagu "Lagi Syantik", Siti Badriah atau Sibad baru saja merayakan ulang tahun putrinya, Xarena, yang genap berusia 2 tahun.
Menjadi seorang ibu tak membuatnya kehilangan pesonanya. Sibad tetap aktif manggung dan tampil memesona dalam berbagai outfit.
Berita Terkait

Musik Dangdut Tak Lekang di Era Digital: Rhoma Irama dan Transformasi Genre
Artikel
31 Januari 2025

Sebelum Wafat, Denada Sempat Melarang Hal Ini ke Emilia Contessa
Artikel
31 Januari 2025

Lirik Lagu Lestari – Slamet Pengamen
Lirik
31 Januari 2025

Rizky Billar Bongkar Fakta Unik di Balik Kelahiran Anak Keduanya
Artikel
31 Januari 2025
Biduan
Buka Dikit
Terpopuler