Terungkap! Ritual Aldi Taher Sebelum Beraksi di Panggung
Selasa, 5 Maret 2024 | 22:00 WIB
Aldi Taher
Jakarta – Sebelum mengambil langkah ke panggung, aktor dan penyanyi Aldi Taher membagikan serangkaian ‘ritual’ pribadinya.
Dikenal karena keaktifannya di panggung pasca kesuksesan viralnya, Aldi Taher, yang kini berusia 40 tahun, bahkan telah mengadakan konser solo tahun lalu.
Apa yang dilakukan Aldi Taher yang merupakan mantan suami Dewi Perssik sebelum beraksi di panggung? Berikut ini JagoDangdut sajikan untuk Anda!
Ritual Aldi Taher Sebelum Manggung

Aldi Taher
Foto :
"Tentunya baca bismillah, kalau ada air zam zam, minum," ungkap Aldi Taher saat berada di Senayan, Jakarta Pusat, belum lama ini.
Untuk menjaga kualitas suaranya, mantan vokalis Radio Band ini juga rutin mengonsumsi kencur.
Berita Terkait

Sebelum Wafat, Denada Sempat Melarang Hal Ini ke Emilia Contessa
Artikel
31 Januari 2025

Lirik Lagu Lestari – Slamet Pengamen
Lirik
31 Januari 2025

Rizky Billar Bongkar Fakta Unik di Balik Kelahiran Anak Keduanya
Artikel
31 Januari 2025

Lirik Lagu Engkau Bukan Rahwana – Revina Alvira
Lirik
30 Januari 2025
Biduan
Buka Dikit
Terpopuler