Ayu Ting Ting dan Keluarga Kompak Pilih Capres yang Sama, Nyoblos di TPS 010 Depok
Rabu, 14 Februari 2024 | 12:49 WIB
Jakarta - Penyanyi dangdut Ayu Ting Ting melangsungkan pemilu 2024 dengan cukup antusias. Calon istri Muhammad Fardhana itu menggunakan hak suaranya di TPS (Tempat Pemungutan Suara) 010, Mekar Jaya, Depok, Jawa Barat pada Rabu 14 Februari 2024.
Pelantun lagu 'Alamat Palsu' itu datang romobongan bersama dengan keluarganya. Seperti apa? Simak selengkapnya dalam artikel berikut ini!
Dukungan Ayu Ting Ting pada Pemilu 2024
Foto :
- instagram: @ayutingting92
"Insha Alla sudah ada (pilihan presiden)," kata Ayu Ting Ting.
Soal pilihannya, biduan asal depok itu mengatakan dirinya dan keluarga kompak memilih calon presiden yang sama. Kendati begitu, ia enggan menyebutkan langsung nama capres dan cawapres yang ia dukung.
"Kita karena keluarga cemara, kompak satu pilihan yang sama," tambah Ayu Ting Ting.
Berita Terkait
Lirik Lagu Wujute Roso - Syahiba Saufa
Lirik
22 November 2024
Sebelum Ayu Ting Ting, Feni Rose Juga Sempat Disemprot Khalisa Anak Kartika Putri Gara-gara Ini!
Artikel
22 November 2024
Inul Daratista Ungkap Alasan Pilih Alif Cepmek Jadi Model Video Klip ‘Cinta Ilusi’
Artikel
22 November 2024
Kembali ke Dunia Hiburan, Intip Deretan Lagu Populer Ira Swara
Artikel
22 November 2024
Biduan
Buka Dikit
Terpopuler
Rizky Billar Ungkap 3 Hal yang Buat Dirinya Haru di Laga Indonesia Vs Arab Saudi
Artikel
22 November 2024
Dangdut Populer: Foto Happy Asmara Berhijab, hingga Rahasia Kehamilan Lesti Kejora
Artikel
22 November 2024
Duduki Trending! Lagu Lesti Kejora ‘Satu Satunya Permaisurimu’ Raih Hampir 500 Ribu Views di YouTube
Artikel
22 November 2024
Kembali ke Dunia Hiburan, Intip Deretan Lagu Populer Ira Swara
Artikel
22 November 2024
Sempat Diledek Iis Dahlia, Inul Daratista Tak Menyesal Pacaran dan Dinikahi Adam Suseno
Artikel
22 November 2024
Geger! Cupi Cupita Pernah Ditawari Jadi Pacar Kontrak dengan Imbalan Vila dan Mobil Mewah
Artikel
22 November 2024