7 Fakta Menarik Lesti Kejora, Dari Penyanyi Dangdut Kampung Keliling Hingga Diakui Internasional
Senin, 29 Januari 2024 | 12:00 WIB
Foto :
- Instagram @lestykejora
Lesti Kejora lahir di Bandung pada tanggal 5 Agustus 1999. Sejak kecil, dia sudah memiliki bakat bernyanyi, terutama lagu-lagu tradisional Sunda atau Sinden.
Saat berusia 8 tahun, Lesti mulai menjadi penyanyi dangdut keliling dari panggung ke panggung.
Dia sering tampil di berbagai acara, seperti pernikahan, khitanan, atau hajatan.
2. Pemenang Ajang Pencarian Bakat Penyanyi Dangdut
Foto :
- YouTube: 3D Entertainment
Pada tahun 2014, saat berusia 14 tahun, Lesti berani mengikuti audisi ajang pencarian bakat penyanyi dangdut bernama D’Academy.
Berita Terkait
Sempat Diledek Iis Dahlia, Inul Daratista Tak Menyesal Pacaran dan Dinikahi Adam Suseno
Artikel
22 November 2024
Geger! Cupi Cupita Pernah Ditawari Jadi Pacar Kontrak dengan Imbalan Vila dan Mobil Mewah
Artikel
22 November 2024
Rizky Billar Ungkap 3 Hal yang Buat Dirinya Haru di Laga Indonesia Vs Arab Saudi
Artikel
22 November 2024
Dangdut Populer: Foto Happy Asmara Berhijab, hingga Rahasia Kehamilan Lesti Kejora
Artikel
22 November 2024
Biduan
Buka Dikit
Terpopuler
Dangdut Populer: Foto Happy Asmara Berhijab, hingga Rahasia Kehamilan Lesti Kejora
Artikel
22 November 2024
Rizky Billar Ungkap 3 Hal yang Buat Dirinya Haru di Laga Indonesia Vs Arab Saudi
Artikel
22 November 2024
Kreatif! Seorang Konten Kreator Mashup Lagu ‘Sambalado’ dengan ‘APT’ yang Viral
Artikel
22 November 2024
Geger! Cupi Cupita Pernah Ditawari Jadi Pacar Kontrak dengan Imbalan Vila dan Mobil Mewah
Artikel
22 November 2024
Sempat Diledek Iis Dahlia, Inul Daratista Tak Menyesal Pacaran dan Dinikahi Adam Suseno
Artikel
22 November 2024
Bukan Lesti Kejora, Rizky Billar Ciptakan Lagu ‘Satu Satunya Permaisurimu’ Untuk Sosok Ini!
Artikel
21 November 2024