Kaleidoskop: 4 Lagu Populer Lesti Kejora Sepanjang Tahun 2023
Sabtu, 9 Desember 2023 | 14:00 WIB
Lesti Kejora
JagoDangdut – Tahun 2023 telah menjadi saksi bagi kegemilangan seorang bintang dangdut yang tak lain adalah Lesti Kejora.
Dengan suaranya yang merdu dan talenta di atas panggung, Lesti berhasil memukau hati pendengar sepanjang tahun ini.
Berikut empat Lagu Populer Lesti Kejora Sepanjang Tahun 2023

Lesti Kejora
Foto :
- instagram: @lestykejora
1. Insan Biasa
Sejak dirilis pada 15 Maret 2023, "Insan Biasa" telah menorehkan prestasi luar biasa. Lagu ini bukan hanya sekadar lagu, melainkan sebuah curahan hati yang memaparkan kisah rumah tangga Lesti dan suaminya, Rizky Billar.
Dalam liriknya, tergambar liku-liku perjalanan cinta yang dihadapi pasangan tersebut. Video klip lagu ini telah mencapai lebih dari 29 juta penonton di platform YouTube.
Berita Terkait

Musik Dangdut Tak Lekang di Era Digital: Rhoma Irama dan Transformasi Genre
Artikel
31 Januari 2025

Sebelum Wafat, Denada Sempat Melarang Hal Ini ke Emilia Contessa
Artikel
31 Januari 2025

Lirik Lagu Lestari – Slamet Pengamen
Lirik
31 Januari 2025

Rizky Billar Bongkar Fakta Unik di Balik Kelahiran Anak Keduanya
Artikel
31 Januari 2025
Biduan
Buka Dikit
Terpopuler