Demi Jadi Biduan, Pedangdut Weni Wen Pernah Kabur dari Rumah
Rabu, 6 Desember 2023 | 21:00 WIB
Weni DA
Weni pun mengikuti audisi D'Academy 3, sayangnya tidak menjadi pemenang. Perjuangan Weni bebuah manis ketika berhasil memenangkan D'Academy Asia 2 pada tahun 2016.
Ia berhasil mengalahkan Nurafni Jamal atau Rani DA3. Setelah itu, ia terus merilis lagu-lagu dangdut yang sukses di pasaran, seperti "Engkaulah Takdirku" dan "Tilasan."
Berita Terkait

Sebelum Wafat, Denada Sempat Melarang Hal Ini ke Emilia Contessa
Artikel
31 Januari 2025

Lirik Lagu Lestari – Slamet Pengamen
Lirik
31 Januari 2025

Rizky Billar Bongkar Fakta Unik di Balik Kelahiran Anak Keduanya
Artikel
31 Januari 2025

Lirik Lagu Engkau Bukan Rahwana – Revina Alvira
Lirik
30 Januari 2025
Biduan
Buka Dikit