Anaknya Dilarikan ke ICU, Asri Welas Mohon Doa Untuk Kesembuhan Gibran
Rabu, 14 Juni 2023 | 22:46 WIB
JagoDangdut – Kabar kurang mengenakan kembali menghampiri dunia selebirti. Kabar tersebut kali ini datang dari Asri Welas.
Ia mengabarkan bahwa sang putra, Rayyan Gibran Ridha Rahardja dilarikan ke rumah sakit. Seperti apa? Simak selengkapnya dalam artikel berikut ini!
Anak Asri Welas Masuk ICU
Melalui postingannya di Instagram, Asri Welas memberikan kabar yang kurang mengenakan. Artis multitalenta itu membagikan foto dirinya yang tengah menemani sang buah hati.
Dalam foto tersebut, Asri Welas tertunduk memeluk sang anak yang berada di atas ranjang ruang Intensive Care Unit (ICU).
Lewat unggahannya postingan tersebut, Asri Welas meminta kepada para pengikutnya untuk turut mendoakan kesembuhan sang anak yang harus mendapat perwawatan intensif di rumah sakit.
Berita Terkait
Inul Daratista Ikuti Tren Tanya Meta AI Soal Dirinya dan Mas Adam, Begini Jawabannya!
Artikel
22 Desember 2024
Kocak Banget, Dinner Mewah Keluarga Inul Daratista Berujung Tahan Lapar
Artikel
19 Desember 2024
Tak Mau Banyak Nuntut, Inul Daratista Ikhlas Terima Vonis Mantan Pegawai
Artikel
18 Desember 2024
Terkuak! Ternyata Ini Alasan Anak Inul Daratista dan Adam Suseno Enggan Tampil di Layar Kaca
Artikel
14 Desember 2024
Biduan
Buka Dikit
Terpopuler
Dangdut Populer: Potret Ayu Ting Ting saat Umrah, hingga Mala Agatha Rilis Single Baru
Artikel
23 Desember 2024
Profil Dinda Teratu, Biduan Berbakat Trending YouTube Lewat Lagu 'Kalah Weton'
Artikel
23 Desember 2024
Lirik Lagu Iki Weke Sopo - Silvy Kumalasari feat Wisnu Jaya
Lirik
23 Desember 2024
Lirik Lagu Tak Gentar Bela Yang Bayar – Trio Macan
Lirik
23 Desember 2024
5 Potret Lala Widy Pakai Kostum Superman, Seksi Banget!
Artikel
23 Desember 2024
Gara-gara Tren Tanya Meta AI, Rahasia Rizky Billar dan Lesti Kejora Tentang Abang L Terbongkar
Artikel
22 Desember 2024