Astaghfirullah, Kabar dari Iis Sugianto Bikin Kaget
Senin, 3 April 2023 | 05:32 WIB
JagoDangdut – Iis Sugianto Jadi sorotan media sosial setelah lama tak muncul di layar kaca. Iis Sugianto sibuk dengan aktivitasnya di dunia pendidikan dan bisnisnya.
Bagaimana kabar Iis Sugianto kini? Tidak sedikit yang menanyakannya.
Iis Sugianto Disorot
Foto :
- Iis Sugianto IG
Tak lama dari kabar tersebut, penyanyi Iis Sugianto menyampaikan kabar duka melalui media sosialnya.
Melalui unggahan yang menampilkan wajah ibunda tercinta, Iis Sugianto menyebut bahwa wanita yang telah melahirkannya meninggal dunia.
"Innaaalillahii wainnaaa ilaihi rojiunnnn, telah berpulang ibunda tercinta," tulis akun @iis.sugianto Iis Sugianto dilahirkan oleh ibundanya, Ratu Kuswanayi pada 17 November 1961.
Berita Terkait
Batasi Jadwal Manggung Happy Asmara, Gilga Sahid Ternyata Khawatirkan Hal Ini
Artikel
23 Desember 2024
Rayakan Hari Ibu, Via Vallen Tulis Pesan Haru Tentang Perjuangan Sang Mama
Artikel
23 Desember 2024
Lirik Lagu Kalah Weton - Diva Hani
Lirik
23 Desember 2024
Kolaborasi Yeni Inka dan Tadeus Lavora Persembahkan 'Aku Ikhlas', Bikin Baper
Artikel
23 Desember 2024
Biduan
Buka Dikit
Terpopuler
Dangdut Populer: Potret Ayu Ting Ting saat Umrah, hingga Mala Agatha Rilis Single Baru
Artikel
23 Desember 2024
Profil Dinda Teratu, Biduan Berbakat Trending YouTube Lewat Lagu 'Kalah Weton'
Artikel
23 Desember 2024
Dikenal Akrab dan Menghargai Kru TV, Soimah: Aku Gak Merasa Artis
Artikel
23 Desember 2024
Rayakan Momen Hari Ibu, Lesti Kejora Tulis Pesan Hangat
Artikel
23 Desember 2024
5 Potret Lala Widy Pakai Kostum Superman, Seksi Banget!
Artikel
23 Desember 2024
Tak Takut Hilang Job di Jakarta, Soimah Ungkap Kecintaannya yang Tulus Pada Kesenian
Artikel
23 Desember 2024