5 Aksi Kontroversi Jerome Polin, Trending di Twitter Gegara Dibenci WNI Jepang

"Saya kira kamu bisa bertindak cerdas, tapi jelas-jelas mereka tidak mengajarkan kamu soal rasa hormat," tulis Sean.
Tidak sampai di situ, Sean Glael pun menyayangkan sikap Jerome Polin. Ia berharap Sean harusnya berpikir terlebih dahulu sebelum membagikan sesuatu, kecuali hal itu sengaja dilakukan Jerome demi meraih jumlah views dan likes yang banyak.
2. Dianggap Tidak Sopan

- instagram: @jeromepolin
Jerome Polin pernah menjadi bahan pergunjingan netizen di media sosial. Saat itu dirinya tengah membuat konten mengunjungi Bank BNI di Jepang. Namun konten tersebut justru membuat dirinya di hujat.
Pasalnya, dia dinilai tidak spopan saat terus makan saat General Manager (GM) Bank BNI di sanan sedang berbicara. Terlebih, GM itu belum menyantap hidangan yang disediakan.
Namun, Jerome Polin membela diri dengan mengatakan bahwa sang GM sendiri yang menyuruhnya untuk menikmati hidangan yang telah disediakan di sana.

Difarina Indra dan Fendik Adella Puncaki Trending YouTube dengan 'Tresno Tekan Mati'

Slamet Pengamen Trending YouTube Bawakan Lagu 'Kalah Weton'

Dangdut Populer: Happy Asmara dan Dinda Teratu Trending, hingga Wika Salim Kena Mental
