Nikita Mirzani Dilarikan ke Rumah Sakit Kawasan Bintaro, Didampingi Sejumlah Pihak Termasuk Polisi
JagoDangdut – Nikita Mirzani dikabarkan dilarikan ke rumah sakit akibat pengapuran tulang yang dialaminya. Berdasarkan keterangan sahabatnya, Nikita Mirzani mendapat pengawalan sejumlah pihak.
Nikita Mirzani dilarikan ke Rumah Sakit Pondok Indah (RSPI) Bintaro untuk mendapatkan perawatan intensif dengan fasilitas yang lebih memadai untuk memeriksa kesehatannya.
Diketahui bahwa sebelumnya, Nikita Mirzani telah dirujuk untuk berobat di RSUD dr. Drajat Prawiranegara, Serang, sebab sakit pengapuran tulang yang dialaminya.
“Hasil dari pemeriksaan dia di sana memang perlu pemeriksaan lebih lanjut yang mungkin alat-alatnya lebih lengkap di rumah sakit untuk lebih lanjut,” ucapnya.
Fitri mengaku kagum dengan kondisi sahabatnya itu. Pasalnya, tak banyak orang yang bisa bertahan merasakan kesakitan seperti Nikita.

- -

Tak Terima Disindir Nikita Mirzani, Dewi Perssik: Jengger Tuh Tong Kosong Nyaring Bunyinya

Sentil Doktif Soal Rating Turun, Nikita Mirzani Berikan Sindiran Menohok ke Dewi Perssik

Geger! Dipukul Nikita Mirzani, Razman Nasution Langsung Ambil Tindakan Hukum
