Usai Sidang Perdana, Nikita Mirzani Ungkap Tidur di Matras Tipis
Senin, 14 November 2022 | 16:58 WIB
JagoDangdut – Artis kontroversial Nikita Mirzani akhirnya menjalani sidang perdananya di Pengadilan Negeri Serang, Banten pada Senin (14/11/2022).
Seperti diketahui, Nikita Mirzani sebelumnya telah ditahan pada 20 Oktober 2022 kemarin. Hadir dalam sidang perdana, Nikita Mirzani terlihat cukup santai.
Usai sidang, wanita yang juga disapa Nyai atau Nikmir itu menceritakan kehidupannya saat berada di dalam rutan Klas IIB, Serang, Banten.
Cerita Nikita Mirzani Tidur di Matras Tipis
Foto :
- instagram: @nikitamirzanimawardi_172
Salah satunya yang ia ceritakan adalah tentang tidurnya setiap hari hanya beralaskan matras tipis. Dan saat itu ia menyesuaikan dengan pihak tahanan lain.
"Tidurnya di matras karena tipis jadi harus menyesuaikan sama tahanan lain," ungkap Nikita Mirzani usai jalani sidang perdananya.
Berita Terkait
Fitri Salhuteru Unggah Video Saat Temani Nikita Mirzani Melahirkan, Dewi Perssik Komentar Begini
Artikel
24 November 2024
Sering Dikaitkan dengan Nikita Mirzani, Dewi Perssik Tak Kuasa Menahan Emosi
Artikel
22 November 2024
Intip Deretan Artis yang Pernah Menjadi Santri, Dari Biduan Hingga Seleb Kontroversial
Artikel
25 Oktober 2024
Viral Video Lolly Marah ke Nikmir Dijadikan Meme, Inul Daratista Berikan Reaksi Tak Terduga
Artikel
27 September 2024
Biduan
Buka Dikit
Terpopuler
Dangdut Populer: Lagu Minang Baru Fauzana, hingga NDX AKA Klarifikasi soal Video Viral
Artikel
26 November 2024
Rhoma Irama Raih Lifetime Achievement di Indonesian Music Awards 2024
Artikel
26 November 2024
Ayu Ting Ting Rayakan Ulang Tahun Sumehra, Begini Harapannya untuk Sang Keponakan
Artikel
26 November 2024
Bangga! Lesti Kejora Borong Piala di Indonesian Music Awards 2024
Artikel
26 November 2024
Jadi Pasangan di Film Ambyar Mak Byar, Gilga Sahid dan Happy Asmara Bingung Beradegan Mesra
Artikel
26 November 2024
Sukses Tampil di Ambyar Night, Start Koplo Akan Goyang Jaksel Lewat Acara Koploriang di Bloc Bar
Orkes
26 November 2024