Dituduh Selingkuhan Rizky Billar, Devina Kirana Ungkap Hal Mengejutkan
Sabtu, 1 Oktober 2022 | 12:00 WIB

Devina Kirana Dengan Rizky Billar
Dikesempatan yang sama, Dery Syaputra juga memberikan konfirmasi bahwa tuduhan yang menyeret nama Devina Kirana merupakan fitnah.
“Wahai para netizen yang sangat budiman dan sangat sok tahu, kalian gak malu fitnah orang kanan kiri? Kalian gak malu nuduh orang? Gak kasihan sama artis kalian yang kalian sayang?" kata Dery.
"Kalian yang bikin rame tau gak, malah bikin kusut urusan orang, urusan pribadi orang kok kalian cari tau sampe salah,” tambahnya.
Selain itu, Dery juga berharap supaya warganet tidak mengaitkan dengan isu yang ada dengan urusan pribadi seseorang.
Dery juga meminta kepada warganet untuk dapat memberikan doa terbaik atas kisruhnya rumah tangga Lesti Kejora dan Rizky Billar.
Berita Terkait

Rizky Billar Bongkar Fakta Unik di Balik Kelahiran Anak Keduanya
Artikel
31 Januari 2025

Bikin Penasaran, Rizky Billar Ungkap Wajah Anak Keduanya
Artikel
30 Januari 2025

Dangdut Populer: Lesti Kejora Melahirkan Anak Kedua, Keseruan Jirayut dan Soimah
Artikel
30 Januari 2025

Lesti Kejora Melahirkan Anak Kedua, Rizky Billar Bocorkan Nama Putri Cantiknya
Artikel
29 Januari 2025
Biduan
Buka Dikit
Terpopuler