Heboh! Lutfi Agizal Giveaway Cincin Pemberian Anak Iis Dahlia
Rabu, 14 Oktober 2020 | 11:40 WIB

Lutfi Agizal

Lutfi Agizal
Foto :
- Instagram Lutfi Agizal
Tak hanya itu, ada yang disorot dalam tulisan tangan di surat itu. Surat yang ditulis bahasa inggris itu berisi ucapan perpisahan. Sang penulisnpun berharap agar Lutfi bisa lebih bahagia tak memikirkanya lagi.
“Dear Lutfi, aku percaya bahwa ini (cincin) milikmu. Aku berharap kamu akan bahagia dengan hidupmu. Jangan pikirkan aku, aku akan menjalani hidupku sepenuhnya. Kamu pun seharusnya begitu. Maaf ini tidak berhasil. Aku berharap kita berdua cukup dewasa untuk membiarkan satu sama lain tumbuh dan pergi. Kamu harus bahagia,” tulis penulis.
Berita Terkait

Dituding Oplas di Korea Selatan, Iis Dahlia: Hanya Facelift Bukan Ubah Wajah
Artikel
30 Januari 2025

Dihujat Gegara Salah Lirik Nyanyi Lagu India, Begini Klarifikasi Iis Dahlia
Artikel
27 Januari 2025

Dangdut Populer: Evan Loss Rilis Single, hingga Respon Santai Iis Dahlia Dihujat Salah Lirik
Artikel
27 Januari 2025

Iis Dahlia Beri Respon Mengejutkan Usai Kembali Dihujat Karena Salah Lirik Lagu India
Artikel
26 Januari 2025
Biduan
Buka Dikit