Wow, Ayu Ting Ting Kini Punya 30 Juta Followers Instagram
Senin, 11 Februari 2019 | 03:41 WIB

Ayu Ting Ting bikin vlog
JagoDangdut - Pedangdut Ayu Ting Ting kini genap punya 30 juta pengikut di Instagram.
Padahal akhir Januari kemarin, Ayu masih memiliki 29 juta pengikut alias followers.
Tentu hal ini menjadi kebanggaan bagi penyanyi dangdut asal Depok itu.
Rata-rata 100 sampai setengahjuta followers menyukai postingan pelantun Alamat Palsu itu di Instagram.
Meski demikian tidak sedikit haters yang kerap membullynya. Ya, komentar mereka kadang bernada kasar usai Ayu memposting foto.
Selain foto, Ayu juga rajin mengunggah video. Terakhir ini, Ayu rajin majang video vlognya bersama Bilqis.
Kita lihat, nambah berapa followers lagi kah bulan depan?
Berita Terkait

Dangdut Populer: Duet Jasun Biber dan Ponidi, hingga Erna Gunawan Restui Ayu Ting Ting
Artikel
29 Januari 2025

Erna Gunawan Ungkap Restui Pernikahan Ayu Ting Ting & Ivan Gunawan, Akui Ingin Jadi Besan Umi Kalsum
Artikel
28 Januari 2025

Potret Ayu Ting Ting Tanpa Make Up, Netizen: Park Bo Young-nya Indonesia
Artikel
25 Januari 2025

Diminta Pedagang UMKM untuk Review, Ayu Ting Ting Tak Minta Imbalan Sepersenpun
Artikel
22 Januari 2025
Biduan
Buka Dikit
Terpopuler