Hari Putra Akan Tampil Dalam Gelaran Pesta Rakyat HUT RI ke-79 di Arab Saudi
Selasa, 6 Agustus 2024 | 11:16 WIB
Hari Putra
JagoDangdut – Hari Putra merupakan salah satu penyanyi muda berbakat yang saat ini kariernya sedang bersinar. Penyanyi jebolan ajang pencarian bakat itu bahkan akan tampil di Arab Saudi.
Dalam rangkat HUT RI ke-79, Hari Putra menjadi salah satu bintang tampil yang tampil dalam gelaran Pesta Rakya & Bazaar yang diselenggarakan di KBRI Riyadh, Arab Saudi.
Dangdut Go Internasional

Hari Putra
Foto :
- Instagram/indonesiainriyadh
Masyarakat Indonesia yang ada di Riyadh, jangan sampai kelewatan acara ini yang akan digelar pada 23 Agustus 2024.
Selain Hari Putra, Pesta Rakyat dan Bazaar ini juga akan menghadirkan beberapa artis dari Riyadh.
Kabar tersebut dibagikan langsung oleh Hari Putra lewat sebuah poster di akun Instagram pribadinya belum lama ini.
Berita Terkait

Lomba Cipta Lagu Dangdut 2025 Tarik Minat Musisi Dunia, dari Australia hingga Amerika Serikat
Internasional
18 Januari 2025

Lirik Lagu Ku Rela Kau Pilih Dia – Hari Putra
Artikel
29 November 2024

Semakin Mendunia! Denny Caknan Tampil di Billboard Taiwan Usai Viral Namanya di Stadion Barcelona
Internasional
24 November 2024

Fitri Carlina Senggol Bung Towel: Komentar Memang Paling Gampang
Artikel
23 November 2024
Biduan
Buka Dikit