Dianggap Gak Berduka Glenn Fredly Meninggal, ini Kata Dewi Sandra!
Rabu, 22 April 2020 | 01:00 WIB
Dewi Sandra Glenn Fredly
“Menurut aku siapa yang bisa menjaga hal2 pribadi tetap pribadi... itu bijak. Hanya saja, entah apa yang terjadi sekarang ini seolah2 kekepoan kita membuat kita haus untuk membicarakan urusan orang lain. Ini pelajaran mahal yang ku dapat ketika masih remaja, ayahku berkata: orang yang sibuk mengurusi urusan orang lain adalah orang yang menyia2kan waktunya karena lalai mengurus dirinya sendiri,” ujar Dewi dalam keterangan postingannya.
"Untuk sebagian orang, aku khususnya, sosial media akan menjadi tempat terakhir ku untuk share hal yang “private” karena cara orang untuk mengungkapkan hati dan rasa tidak hanya dengan media yang satu ini," tutur Dewi Sandra.
Berita Terkait

Deretan Artis dan Penyanyi Indonesia yang Bernama Dewi, Salah Satunya Pedangdut Terkenal
Artikel
20 Juni 2024

Intip 6 Lagu Terbaik dari Biduan Dewi Perssik, Salah Satunya Featuring dengan Glenn Fredly
Artikel
29 Februari 2024

Mutia Ayu Menangis saat Lihat Poster Film Glenn Fredly The Movie
Artikel
27 Januari 2024

Mutia Ayu Bagikan Perkembangan Gewa, Semakin Mirip Glenn Fredly
Artikel
25 Januari 2024
Biduan
Buka Dikit
Terpopuler