Enda dan Rowman 'Ungu' Bicara Soal Dangdut
Rabu, 24 April 2019 | 18:05 WIB
JagoDangdut – Berbicara soal musik dangdut, ternyata dua personil grup band Ungu Enda dan Rowman punya pendapat tersendiri.
Menurut Enda, Dangdut merupakan musik yang paling digemari di Indonesia. Pasalnya, musik ini, merupakan ciri khas bangsa.
"Dangdut itu akan selalu jadi yang utama bagi masyarakat Indonesia, karena enggak ada matinya. Amerika punya country, Indonesia punya dangdut," ungkap Enda dan Rowman saat ditemui JagoDangdut di Kawasan Senayan, Jakarta Selatan Selasa 23 April 2019.
Memang setiap orang mempunyai tipe musik favorit. Akan tetapi Enda menerangkan bahwa setiap orang pasti menyukai musik dangdut.
Berita Terkait
Cantika Davinca Bawa Nuansa Baru pada Lagu Klasik Ungu, "Seperti Yang Dulu"
Artikel
7 November 2024
Trending! Lagu ‘Udang di Balik Batu’ Lesti Kejora, Ungu dan King Nassar Raih 3 Juta Views di YouTube
Artikel
10 Oktober 2024
Bakal Tampil di Konser Lesti Kejora, Judika Janjikan Keseruan di Atas Panggung
Artikel
3 Oktober 2024
Kolaborasi Ungu Band, Lesti Kejora dan King Nassar, Bawa "Udang Di Balik Batu" Trending YouTube
Artikel
2 Oktober 2024
Biduan
Buka Dikit
Terpopuler
Dangdut Populer: Lesti Kejora Trending YouTube, hingga Lagu Populer Ira Swara
Artikel
23 November 2024
Lirik Lagu Nresnani – Yeni Inka feat. Tadeus Lavora
Lirik
23 November 2024
Rizky Billar Ungkap 3 Hal yang Buat Dirinya Haru di Laga Indonesia Vs Arab Saudi
Artikel
22 November 2024
Dewi Gita Minta Maaf ke Dewi Perssik Usai Bongkar Kisah Lama dengan Armand Maulana
Artikel
22 November 2024
Duduki Trending! Lagu Lesti Kejora ‘Satu Satunya Permaisurimu’ Raih Hampir 500 Ribu Views di YouTube
Artikel
22 November 2024
Dangdut Populer: Foto Happy Asmara Berhijab, hingga Rahasia Kehamilan Lesti Kejora
Artikel
22 November 2024