Terkuak, Alasan Glenn Fredly dan Mutia Ayu Tak Mau Pamer Wajah Anaknya
Kamis, 19 Maret 2020 | 04:20 WIB
Mutia Ayu Glenn Fredly
JagoDangdut – Pasangan selebriti Glenn Fredly dan Mutia Ayu tengah berbahagia karena saat ini menikmati hari sebagai orangtua baru. Pada akhir Februari lalu, pasangan ini dikaruniai bayi yang diberi nama Gewa Atlana Syamayim Latuihamallo.
Glenn dan Mutia belum mengungkap potret terkini bayi perempuan yang lahir pada 28 Februari 2020 itu. Mereka hanya sekali saja memamerkan wajah Gewa, yaitu ketika baru lahir di rumah sakit.
Baca Juga : Kangen Hamil Lagi, Mutia Ayu Siap Hamil Lagi?
Setelah itu, Glenn dan Mutia tak lagi memamerkan wajah bayi mereka di akun Instagram masing-masing. Tentu mereka punya alasan terkait hal ini dan Mutia mengungkapkannya lewat Instagram story.
Berita Terkait

Berawal dari Penyanyi Dangdut, 8 Selebriti Ini Sukses Menjadi Artis Papan Atas Tanah Air
Artikel
15 Agustus 2024

Intip Deretan Penyanyi Dangdut yang Menikah Diam-Diam, No. 3 Diduga Beda Agama
Artikel
30 Juni 2024

Intip 6 Lagu Terbaik dari Biduan Dewi Perssik, Salah Satunya Featuring dengan Glenn Fredly
Artikel
29 Februari 2024

Mutia Ayu Menangis saat Lihat Poster Film Glenn Fredly The Movie
Artikel
27 Januari 2024
Biduan
Buka Dikit