Masih Ingat Jhonny Iskandar Aku Bukan Pengemis Cinta? Begini Kabarnya!
Selasa, 17 Maret 2020 | 04:00 WIB

Jhonny Iskandar
JagoDangdut – Lama tak terdengar kabarnya, penyanyi dangdut lawas Jhonny Iskandar rupanya kembali muncul di layar kaca beberapa waktu lalu. Bahkan, Jhonny pun mengungkapkan kekesalannya kepada salah satu stasiun televisi yang disebut mempersulit pembayaran untuk artis-artis lama alias lawas. Hal itu diutarakan oleh Jhonny di Insta Story di akun Instagram miliknya.
Baca Juga : Jhonny Iskandar Blak-blakan Tentang Artis Lawas Bayarannya Dipersulit
"Oh, jadi begini ya Artis lawas sama artis baru dibedakan perlakuannya Artis baru pembayarannya digampangin, beda sama artis lawas," tulis Jhonny Iskandar.
Berita Terkait

Dangdut Populer: Lagu 'Garam dan Madu' Viral, hingga Ghea Youbi Ungkap Sisi Gelap Artis
Artikel
1 Januari 2025

Gratis! Jatim Phoria Gelar Pesta Rakyat, Dimeriahkan Nella Kharisma hingga Cak Sodiq New Monata
Artikel
9 Oktober 2024

Dangdut Populer: Ayu Ting Ting ke Thailand, hingga Artis Dangdut Nonton Konser Bruno Mars
Artikel
16 September 2024

3 Artis Dangdut yang Nonton Konser Bruno Mars di Jakarta
Artikel
15 September 2024
Biduan
Buka Dikit
Terpopuler