Profil Nayunda Nabila, Biduan yang Disawer dan Diduga Terima Barang dari SYL
Selasa, 14 Mei 2024 | 15:00 WIB
Meski dikenal sebagai penyanyi, Nabila tidak melupakan pendidikannya. Ia adalah lulusan S1 Ilmu Hukum Universitas Trisakti.
Bahkan, Nabila pernah mengambil sumpah advokat di Pengadilan Tinggi Makassar. Namun, tampaknya ia lebih memilih untuk fokus pada karir musik dan entertainment-nya.
Setelah lulus dari ajang pencarian bakat, karir Nabila semakin melejit dan dikenal banyak orang. Ia juga memanfaatkan popularitasnya dengan memunculkan bisnis baru yaitu kosmetik yang diberi nama Nayunda Beauty.
Nabila juga kerap membagikan aktivitasnya di akun media sosialnya, termasuk perjalanan-perjalanannya ke luar negeri seperti Prancis, Dubai, Belanda, hingga Thailand.
Berita Terkait
Syok, Ayu Ting Ting Pernah Nangis saat Pertama Kali Disawer di Panggung
Artikel
24 Oktober 2024
Pedangdut Nayunda Nabila Berhasil Bikin Warga Semarang Gempar di Acara HUT RI Ke-79
Artikel
27 Agustus 2024
Dilamar Pengusaha Muda Asal Brebes, Sosok Kekasih Nayunda Nabila Nizrina Jadi Sorotan
Artikel
11 Agustus 2024
Inul Daratista Sawer Pengamen dan Nyanyi Bareng, Ingat Masa Lalu Dibayar Hanya Rp23 Ribu
Artikel
16 Juli 2024
Biduan
Buka Dikit
Terpopuler
Rizky Billar Ungkap 3 Hal yang Buat Dirinya Haru di Laga Indonesia Vs Arab Saudi
Artikel
22 November 2024
Dangdut Populer: Foto Happy Asmara Berhijab, hingga Rahasia Kehamilan Lesti Kejora
Artikel
22 November 2024
Duduki Trending! Lagu Lesti Kejora ‘Satu Satunya Permaisurimu’ Raih Hampir 500 Ribu Views di YouTube
Artikel
22 November 2024
Kembali ke Dunia Hiburan, Intip Deretan Lagu Populer Ira Swara
Artikel
22 November 2024
Sempat Diledek Iis Dahlia, Inul Daratista Tak Menyesal Pacaran dan Dinikahi Adam Suseno
Artikel
22 November 2024
Kreatif! Seorang Konten Kreator Mashup Lagu ‘Sambalado’ dengan ‘APT’ yang Viral
Artikel
22 November 2024