Home Event Biduan Lirik Artikel Internasional Orkes Indeks

Diprotes Inul Daratista hingga Hotman Paris, Pajak Hiburan Tetap Naik Jadi 40 Persen

img_title
Inul Daratista

JagoDangdutPajak hiburan kini naik menjadi 40 persen, hal itu sesuai dengan kebijakan yang diatur dalam Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2022 tentang Hubungan Keuangan antara Pemerintah Pusan dan Pemerintah Daerah (HKPD).

Dalam aturan tersebut terdapat beberapa jasa hiburan yang diberlakukan seperti diskotek, karaoke, club malam, bar dan juga mandi uap atau spa.

Inul Daratista hingga Hotman Paris Protes

img_title
Inul Daratista dan Sandiaga Uno
Foto :
  • Instagram @sandiagauno

Kenaikan pajak yang cukup tinggi tersebut mendapat keluhan dari berbagai pengusaha. Seperti salah satunya Inul Daratista.

Istri dari Adam Suseno tersebut belakangan ini cukup bersemangat untuk menentang tentang kenaikan pajak tersebut. Bahkan Inul mengajak Sandiaga Uno selaku Menparekraf untuk diskusi bersama terkait dengan pajak ini.

Bahkan Inul Daratista terlihat cukup emosional hingga menangis saat memperlihatkan kondisi salah satu usaha karaokenya tersebut beberapa waktu lalu.

Berita Terkait
Biduan
Buka Dikit