Grup Band VoB Diinterogasi Rhoma Irama di Bisikan Rhoma
Senin, 4 Desember 2023 | 22:00 WIB
"Insha Allah jalan," jawab mereka kompak.
"Gak drunk kan?," tanya Rhoma Irama lagi.
"Enggak," timpal VoB.
Mendengar itu, Rhoma Irama pun memberikan apresiasi kepada Marsya, Sitti dan Widi. Lantaran banyak orang yang yang meninggalkan ibadah dan justru tegiur dengan hal-hal yang haram.
"Itu yang cakep. Biasanya dimusik suka gak salat. Orang kalau udah main musik malas salat. Orang bermain musik dekat sama minuman," uja rRhoma Irama.
"Ketika Anda bisa di dunia entertainment Anda tidak melanggar hal-hal yang haram, tidak minum-minuman keras, tidak mabuk-mabukan, tidak free sex, tidak meninggalkan ibadah salat, masya Allah. Dengan begitu Anda mensyiarkan Islam. Baceprot keren," tandas Rhoma Irama.
Berita Terkait
Jangan Lewatkan, Raja Dangdut Rhoma Irama Bersama Soneta Grup Siap Mengguncang Polman
Artikel
15 November 2024
Dangdut Populer: Cinta Rizky Billar untuk Lesti, hingga Duet Rhoma Irama dengan Rita Sugiarto
Artikel
12 November 2024
Duet Rhoma Irama dengan Rita Sugiarto Bawakan Lagu Legendaris "Piano", Obati Rasa Kangen Fans
Artikel
11 November 2024
Fenomena Dangdut Koplo: Pesona Musik Lokal yang Kuasai Playlist Anak Muda
Artikel
10 November 2024
Biduan
Buka Dikit
Terpopuler
Dangdut Populer: Foto Happy Asmara Berhijab, hingga Rahasia Kehamilan Lesti Kejora
Artikel
22 November 2024
Rizky Billar Ungkap 3 Hal yang Buat Dirinya Haru di Laga Indonesia Vs Arab Saudi
Artikel
22 November 2024
Kreatif! Seorang Konten Kreator Mashup Lagu ‘Sambalado’ dengan ‘APT’ yang Viral
Artikel
22 November 2024
Geger! Cupi Cupita Pernah Ditawari Jadi Pacar Kontrak dengan Imbalan Vila dan Mobil Mewah
Artikel
22 November 2024
Bukan Lesti Kejora, Rizky Billar Ciptakan Lagu ‘Satu Satunya Permaisurimu’ Untuk Sosok Ini!
Artikel
21 November 2024
Gilga Sahid Pamer Foto Happy Asmara Berhijab, Captionnya Puitis Banget!
Artikel
21 November 2024