10 Lagu Terpopuler Rhoma Irama di Spotify, Pengangguran hingga Gali Lobang Tutup Lobang
Selasa, 22 Agustus 2023 | 11:09 WIB
JagoDangdut – Bicara musik dangdut tentu saja tak lepas dari sosok Rhoma Irama. Sang Raja Dangdut tersebut merupakan legenda hidup dan termasuk ikon untuk musik dangdut di Tanah Air.
Hingga kini pria yang akrab disapa Pak Haji itu sudah menciptakan lebih dari 800 lagu. Hingga kini masih tetap eksis dan dibawakan oleh musisi lainnya.
Lagu Rhoma Irama di Spotify
Foto :
- YouTube: Makna Talks
Lagu Rhoma Irama saat ini bisa dinikmati di berbagai platform musik, salah satunya di Spotify. Berikut ini 10 lagu terpopuler Rhoma Irama di Spotify.
1. Pertemuan
Lagu 'Pertemuan' menjadi salah satu lagu yang laris manis di Spotify. Hingga kini lagu yang dibawakan Rhoma Irama bersama Noer Halimah itu sudah diputar lebih dari 1,1 juta kali.
Berita Terkait
Kenapa Dangdut Memiliki Fleksibilitas Tinggi hingga Mudah Berbaur Dengan Genre Musik Lain?
Artikel
19 Desember 2024
Dangdut Populer: Rhoma Irama Perangi Judi Online, hingga Single Baru Trio Macan
Artikel
19 Desember 2024
Perangi Judi Online, Rhoma Irama Akan Bikin Gebrakan di Batfest 2024
Artikel
18 Desember 2024
Dangdut Populer: Dibalik Makna Lagu Denny Caknan dan Soimah, hingga Sejarah Soneta Group
Artikel
13 Desember 2024
Biduan
Buka Dikit
Terpopuler
Dangdut Populer: Potret Ayu Ting Ting saat Umrah, hingga Mala Agatha Rilis Single Baru
Artikel
23 Desember 2024
Profil Dinda Teratu, Biduan Berbakat Trending YouTube Lewat Lagu 'Kalah Weton'
Artikel
23 Desember 2024
Batasi Jadwal Manggung Happy Asmara, Gilga Sahid Ternyata Khawatirkan Hal Ini
Artikel
23 Desember 2024
Dikenal Akrab dan Menghargai Kru TV, Soimah: Aku Gak Merasa Artis
Artikel
23 Desember 2024
Rayakan Momen Hari Ibu, Lesti Kejora Tulis Pesan Hangat
Artikel
23 Desember 2024
5 Potret Lala Widy Pakai Kostum Superman, Seksi Banget!
Artikel
23 Desember 2024