Home Event Biduan Lirik Artikel Internasional Orkes Indeks

Sinopsis Imlie 8 Agustus 2023: Chini Emosional dan Mencoba Bunuh Diri

img_title
Serial Imlie Terbaru

JagoDangdutImlie menjadi salah satu serial India yang menjadi favorit ANTV Lovers. Setiap harinya menyuguhkan cerita yang menarik dengan penuh kejutan.

Dan pada tayangan Imlie pada hari ini, ada hal yang cukup menarik yaitu Chini mencoba untuk bunuh diri. Berikut ini sinopsis serial Imlie untuk 8 Agustus 2023.

Sinopsis Imlie 8 Agustus 2023

img_title
Serial Imlie Terbaru.
Foto :
  • ANTV

Nasihat Rudra membuat Atharva sadar bahwa dirinya mencintai Imlie, bukan Chini. Kemudian, Atharva mencoba untuk memberitahu Chini tentang perasaannya itu, tetapi Chini tidak membiarkannya. 

Atharva menyangkal memiliki perasaan terhadap Chini ketika dia berhadapan dengan Chini. Kemudian, Chini menjadi emosional dan memutuskan untuk membatalkan pernikahannya dengan Abhishek. 

Chini memberi tahu Anu tentang perasaannya yang sebenarnya pada Atharva dan tekadnya untuk mendapatkannya kembali. Rudra meminta agar Atharva pergi ke luar kota untuk menjauhi Chini. 

Ketika Atharva menolak lamaran Chini, Chini merasa hancur dan mencoba bunuh diri. Kemudian, polisi mengajukan tuntutan terhadap Imlie atas kondisi Chini tersebut. 

Di rumah sakit Chini meminta maaf kepada semua orang atas tindakannya dan menyatakan cintanya kepada Atharva. Kemudian, Atharva merasa tidak berdaya saat Imlie pergi dari rumah. 

ANTV Rame, juaranya series India, tidak hanya menyajikan kisah menarik Imlie tapi juga judul-judul series India lainnya dari berbagai genre yang tayang setiap harinya. 

Sebelum menyaksikan Imlie, ANTVLovers akan ditemani oleh series India kolosal terfavorit Jodha Akbar dan dilanjutkan dengan Kasautii dan yang terbaru yaitu Bhagya Lakshmi. 

Bagi ANTVLovers yang tidak ingin ketinggalan cerita menarik dari series ANTV, jangan lupa gunakan Set Top Box lalu scan ulang ANTV hingga menemukan siaran digital ANTV pada UHF 34 (Jakarta), UHF 38 (Bandung), UHF 39 (Semarang), UHF 32 (Surabaya), UHF 40 (Medan), UHF 40 (Makassar), UHF 35 (Yogyakarta), UHF 42 (Banjarmasin), UHF 35 (Surakarta), UHF 35 (Palembang), UHF 42 (Bali), UHF 40 (Medan) dan UHF 40 (Makassar). 

Pastikan posisi antena telah terpasang dengan baik dan benar agar mendapatkan kualitas siaran yang lebih bersih, jernih, dan canggih.

Berita Terkait
Biduan
Buka Dikit