Rhoma Irama Siap Beri Kejutan di Panggung Ujung Ujungnya Dangdut Festival Jakarta
Selasa, 27 Juni 2023 | 11:31 WIB
Ini menjadi penampilan mereka pertama kalinya dalam satu panggung dengan membawakan single andalan.
"Pertama kali dalam sejarah, kolaborasi dangdut lintas generasi antara Mas @denny_caknan dan Pak Haji @rhoma_official!. Hanya ada di UUD Festival Jakarta! Wah, ngga kebayang bakal sepecah apa kolaborasi ini nanti! Tanggal 1 Juli 2023, lokasi: Beach City International Stadium, Ancol," tulis akun @ujungujungnyadangdut.
Seperti yang kita ketahui, keduanya merupakan sosok ikon musik dangdut. Rhoma Irama tentu saja sudah menjadi legenda hidup yang masih eksis hingga kini.
Sedangkan Denny Caknan, merupakan penyanyi dangdut yang beberapa tahun belakangan ini sedang naik daun, Lagu-lagunya selalu berhasil masuk dalam jajaran trending di YouTube.
Berita Terkait
Jangan Lewatkan, Raja Dangdut Rhoma Irama Bersama Soneta Grup Siap Mengguncang Polman
Artikel
15 November 2024
Dangdut Populer: Cinta Rizky Billar untuk Lesti, hingga Duet Rhoma Irama dengan Rita Sugiarto
Artikel
12 November 2024
Duet Rhoma Irama dengan Rita Sugiarto Bawakan Lagu Legendaris "Piano", Obati Rasa Kangen Fans
Artikel
11 November 2024
Fenomena Dangdut Koplo: Pesona Musik Lokal yang Kuasai Playlist Anak Muda
Artikel
10 November 2024
Biduan
Buka Dikit
Terpopuler
Dangdut Populer: Lesti Kejora Trending YouTube, hingga Lagu Populer Ira Swara
Artikel
23 November 2024
Lirik Lagu Nresnani – Yeni Inka feat. Tadeus Lavora
Lirik
23 November 2024
Rizky Billar Ungkap 3 Hal yang Buat Dirinya Haru di Laga Indonesia Vs Arab Saudi
Artikel
22 November 2024
Dewi Gita Minta Maaf ke Dewi Perssik Usai Bongkar Kisah Lama dengan Armand Maulana
Artikel
22 November 2024
Duduki Trending! Lagu Lesti Kejora ‘Satu Satunya Permaisurimu’ Raih Hampir 500 Ribu Views di YouTube
Artikel
22 November 2024
Dangdut Populer: Foto Happy Asmara Berhijab, hingga Rahasia Kehamilan Lesti Kejora
Artikel
22 November 2024