Kenal Tuhan Lewat Lagu Rohani, Kiki Fatmala Putuskan Pindah Agama Ke Kristen
Sabtu, 7 Januari 2023 | 07:00 WIB
Artis senior tersebut berujar bahwa dirinya mendapatkan kebaikan dari Tuhan setelah memutuskan pindah agama.
Salah satunya yang ia dapatkan yakni doa yang dipanjatkan Kiki Fatmala selalu didengar dan dijawab dalam waktu yang singkat.
Kenal Tuhan Lewat Lagu Rohani
Foto :
- -
Pada tahun 2014, Kiki Fatmala mengungkapkan ketertarikkannya pindah agama semula dari islam menjadi Kristen.
Hal tersebut disampaikan Kiki Fatmala dalam tayangan video di Youtube Gereja Satu Jam Saja pada Jumat, 06 Mei 2022.
"Saya di sini mau memberikan kesaksian kebaikan Tuhan dalam hidup saya, tahun 2014 saya main ke rumah temen, pada saat itu saya lagi banyak masalah dengan keluarga," kata Kiki Fatmala.
Berita Terkait
Sempat Cerai, Barbie Kumalasari dan Bagus Saputra Menikah Kembali Usai Resmi Pindah Agama
Artikel
2 Juni 2024
Epy Kusnandar, Si Preman Pensiun yang Tersandung Kasus Narkoba dan Pernah Diterpa Isu Pindah Agama
Artikel
12 Mei 2024
Meski Punya Orang Tua Beda Agama, Deretan Penyanyi Dangdut Ini Tetap Hidup Harmonis
Artikel
6 Mei 2024
Rizky Febian Jalani Prosesi Mepamit Meski Mahalini Putuskan Pindah Agama
Artikel
6 Mei 2024
Biduan
Buka Dikit
Terpopuler
Rizky Billar Ungkap 3 Hal yang Buat Dirinya Haru di Laga Indonesia Vs Arab Saudi
Artikel
22 November 2024
Dangdut Populer: Foto Happy Asmara Berhijab, hingga Rahasia Kehamilan Lesti Kejora
Artikel
22 November 2024
Duduki Trending! Lagu Lesti Kejora ‘Satu Satunya Permaisurimu’ Raih Hampir 500 Ribu Views di YouTube
Artikel
22 November 2024
Kembali ke Dunia Hiburan, Intip Deretan Lagu Populer Ira Swara
Artikel
22 November 2024
Sempat Diledek Iis Dahlia, Inul Daratista Tak Menyesal Pacaran dan Dinikahi Adam Suseno
Artikel
22 November 2024
Kreatif! Seorang Konten Kreator Mashup Lagu ‘Sambalado’ dengan ‘APT’ yang Viral
Artikel
22 November 2024