Punya Orangtua Beda Agama, Terkuak Alasan Dian Sastro Pindah Agama Jadi Mualaf
Selasa, 20 Desember 2022 | 09:10 WIB

Dian Sastro
Dian Sastro mengatakan semenjak itu ingin punya pencapaian di Islam. Dia memilih buat hatamin baca Al-Quran sebelum memutuskan menikah.
Dia mengingat betul momen yang sangat emosional baginya itu. Begitupun dengan ibundanya.
"Itu gue bisa dan sangat emosional. Nyokap gue juga sampe nangis padahal dia Katolik. Tapi dia bangga dengan pencapaian spiritual gue sendiri," pungkas Dian Sastro.
Berita Terkait

Pernah Syuting Bareng Talitha Curtis, Dewi Perssik Beri Motivasi Begini!
Artikel
8 Januari 2025

5 Potret Pesona Siti Badriah Pakai Kebaya, Cosplay Jadi Jeng Yah di Series Gadis Kretek
Artikel
2 Oktober 2024

Michelle Ziudith Bertransformasi Jadi Penyanyi Dangdut Koplo dalam Film Terbaru Angel Pol
Artikel
12 Juli 2024

Viral Kasus Satpam Dipecat, Nikita Mirzani Berikan Sindiran Menohok kepada Robby Purba
Artikel
13 Juni 2024
Biduan
Buka Dikit
Terpopuler