Langganan Disakiti Cowok, Ayu Ting Ting Berjiwa Besar
Rabu, 3 Maret 2021 | 12:02 WIB
Merasa heran dengan jawaban Ayu, Arafah menyinggung sosok Ayu yang tak sayang dengan dirinya sendiri. Lalu, kepada sang komika tersebut Ayu menyiratkan fakta bahwa Ia sudah kerap diselingkuhi.
“Gak kasihan sama diri sendiri karena nyakitin diri sendiri karena diselingkuhin?,” ujar Arafah.
“Karena gue udah sering digituin ya. Lebih baik disakiti daripada menyakiti,” sahut Ayu.
Menjadi langganan disakiti cowok, Ayu cukup bijak dalam menyikapi. Ia tidak lantas mengelak garis hidup yang sudah ditentukan. Ayu berjiwa besar untuk menerima kenyataan.
“Kita kan enggak pernah tahu tiap orang kan enggak ada yang mau, cuma kan kalau misalnya sudah seperti itu ya mau gimana,” terang pelantun lagu 'Alamat Palsu'.
Berita Terkait
Dangdut Populer: Potret Ayu Ting Ting saat Umrah, hingga Mala Agatha Rilis Single Baru
Artikel
23 Desember 2024
Belanja di Madinah, Ayu Ting Ting Soroti Tumbuh Kembang Bilqis
Artikel
22 Desember 2024
Ayu Ting Ting Kenakan Gamis Putih Saat Umrah, Momen Penuh Doa dan Kekompakan Keluarga
Artikel
22 Desember 2024
Suka Ditanya Kapan Nikah oleh Keluarga, Begini Reaksi Pedangdut Ayu Ting Ting
Artikel
20 Desember 2024
Biduan
Buka Dikit
Terpopuler
Dangdut Populer: Potret Ayu Ting Ting saat Umrah, hingga Mala Agatha Rilis Single Baru
Artikel
23 Desember 2024
Profil Dinda Teratu, Biduan Berbakat Trending YouTube Lewat Lagu 'Kalah Weton'
Artikel
23 Desember 2024
Tak Takut Hilang Job di Jakarta, Soimah Ungkap Kecintaannya yang Tulus Pada Kesenian
Artikel
23 Desember 2024
Rayakan Momen Hari Ibu, Lesti Kejora Tulis Pesan Hangat
Artikel
23 Desember 2024
5 Potret Lala Widy Pakai Kostum Superman, Seksi Banget!
Artikel
23 Desember 2024
Lirik Lagu Iki Weke Sopo - Silvy Kumalasari feat Wisnu Jaya
Lirik
23 Desember 2024