Tak Kuasa, Muzdalifah Lihat Anak Kandung Nassar
Selasa, 6 Oktober 2020 | 06:47 WIB
Anak Nassar dan Muzdalifah
JagoDangdut – Muzdalifah terkejut dengan perkembangan anak-anaknya. Salah satu anaknya adalah buah cinta pernikahan sebelumnya dengan Nassar. Muzdalifah disorot.
Anak Nassar, Falhan semakin besar. Dia memiliki paras tampan. Selengkapnya dalam ulasan berikut ini.
Baca Juga: Anak Nassar Disorot Saat Peluk Muzdalifah
Kagetnya Muzdalifah
Muzdalifah terkejut dengan perkembangan anak-anaknya yang semakin besar. Dia disorot di media sosial. Muzdalifah juga memanjatkan doa.
Anak ganteng & cantik udh besar ya Allahh bru kemarin mama gendong bayi nyaa ,skrng udh mkin pinter & rajin ibadah nyaa," tulis Muzdalifah.
Berita Terkait

King Nassar Ulang Tahun ke-37, Begini Harapannya di Usia Baru
Artikel
7 Januari 2025

Nyanyi Dihadapan Dewi Perssik dan Nassar, Olla Ramlan Kembali Jadi Sorotan
Artikel
28 Desember 2024

Kolaborasi Apik The Lucky Laki dan King Nassar, Padukan Genre Dangdut dan Rock
Artikel
16 Desember 2024

Pertama Kali Ciptakan Lagu, King Nassar Sabet 2 Piala di Anugerah Dangdut Indonesia
Artikel
28 November 2024
Biduan
Buka Dikit
Terpopuler