Hari Batik Nasional, Dory Harsa Disindir Tak Bareng Nella Kharisma
Jumat, 2 Oktober 2020 | 12:30 WIB
JagoDangdut – Tepat hari ini tanggal 2 Oktober merupakan Hari Batik Nasional. Oleh karena itu, pada hari tersebut biasanya dirayakan masyarakat dengan memakai batik.
Mulai dari anak sekolah hingga para pekerja, mereka biasanya memakai batik. Berbagai ucapan pun mengalir di media sosial.
Mereka biasanya melakukan foto bersama dengan memakai batik. Salah satunya adalah penyanyi berparas tampan, Dory Harsa.
Baca juga: Polemik Pindah Agama, Dory Harsa dan Nella Kharisma Emang Udah Jodoh
Dory Harsa Pamer Foto Memakai Batik Sendiri Saja
Pria yang kini telah resmi jadi suami Nella Kharisma itu memposting sebuah foto dirinya yang begitu menawan dengan memakai batik motif warna cokelat.
Berita Terkait
Rayakan Hari Batik Nasional, Intip Lagu Dangdut yang Bertema Soal Batik
Artikel
2 Oktober 2024
Peringati Hari Batik Nasional 2024! Intip 6 Pesona Penyanyi Dangdut Memakai Batik
Artikel
2 Oktober 2024
Berawal dari Pemain Suling, Fendik Adella Kini Menjadi Penyanyi Dangdut Koplo Ternama
Artikel
25 September 2024
Nella Kharisma Rilis MV Terbaru "Cinta Terlarang", Tampil Awet Muda dan Memukau
Artikel
4 September 2024
Biduan
Buka Dikit
Terpopuler
Lirik Lagu Pengarepan - Ajeng Febria
Lirik
22 Desember 2024
Bukan Gimmick, Anisa Bahar Umumkan Rencana Menikah di Tahun 2024 dengan Edwin Bahari
Artikel
22 Desember 2024
Mala Agatha Rilis Lagu Dangdut Terbaru Kamu Tuh Sadis, Ungkap Kisah Cinta Menyakitkan
Artikel
22 Desember 2024
Dangdut Populer: Selvi Ayunda Bawakan Lagu Madura Viral, hingga GildCoustic Rilis Kleru
Artikel
22 Desember 2024
Ayu Ting Ting Kenakan Gamis Putih Saat Umrah, Momen Penuh Doa dan Kekompakan Keluarga
Artikel
22 Desember 2024
Pengalaman Soimah Taklukkan Deddy Corbuzier, Sukses Mencairkan Kulkas 2 Pintu
Artikel
22 Desember 2024