Respon Kabar Pindah Agama, Naysila Mirdad: Tuhan yang Tau!
Jumat, 7 Agustus 2020 | 12:30 WIB
Naysila Mirdad
"Kalau mau cari tahu keyakinan aku apa, aku enggak mau jawab. Untuk itu hanya keluarga dan Tuhan yang tahu," imbuhnya.
Tak hanya adik dari Nana Mirdad ini, rupanya sang ibu pun enggan memberikan komentarnya tentang isu dimana putrinya itu akan segera menjadi muallaf. Lidia hanya menyebut jika calon suami dari Naysila merupakan pria yang baik.
"Pacarnya sih baru bilang bahwa dia serius sama Nay gitu aja. Udah lama, sama tante juga sudah baik. Saya sih kalau anaknya cocok, keluarga tinggal merestui saja, mendoakan yang terbaik," kata Lidia Kandou.
Berita Terkait

Putus dari Roestiandi Tsamanov, Profil dan Biodata Naysila Mirdad
Artikel
18 September 2023

Viral Video Naysila Mirdad Dinasehati Sang Pacar Depan Banyak Orang, Netter Kesel: Putusin Aja Nay!
Artikel
30 Juni 2023

Publik Dikejutkan Dengan Agama Naysilla Mirdad Usai Disinggung Warganet, Pindah Agama?
Artikel
9 Juni 2023

Pernah Duet Sama Didi Kempot & Ndarboy Genk, Terkuak Penyebab Pedangdut Connie Nurlita Meninggal!
Artikel
31 Mei 2023
Biduan
Buka Dikit
Terpopuler