Geger, Tampilan Thomas Djorghi Berubah, Kini Jadi Pengamen?
Sabtu, 4 Juli 2020 | 04:04 WIB
JagoDangdut – Siapa tak kenal nama penyanyi dangdut lawas Thomas Djorghi. Tak hanya memiliki suara yang merdu, Thomas juga mempunyai paras yang tampan dan rupawan. Meski usianya sudah memasuki kepala 5, namun parasnya masih terlihat sangat awet muda. Apapun yang dilakukannya selalu menjadi sorotan.
Seperti baru-baru ini, kakak dari Sultan Djorghi ini pun kembali mengunggah sebuah foto di Instagram miliknya. Dalam foto itu, Thomas menunjukkan tampilan dirinya sedang berdadandan seperti seorang pengamen jalanan. Rupanya penampilannya itu untuk sebuah acara reality show di salah satu stasiun televisi.
“BerbagiRizki, make up by nuri,” tulis Thomas Djorghi.
Berita Terkait
6 Penyanyi Dangdut Ini Sering Dikira Muslim padahal Penganut Agama Kristen
Artikel
21 Agustus 2023
5 Artis Masih Betah Menjomblo di Usia 50 Tahun, Ada yang Udah Nyerah!
Artikel
2 Agustus 2023
Terungkap CD Jirayut Gambar Hello Kitty, hingga Lesti Kejora Pedangdut dengan Gaji Tinggi
Artikel
8 Juni 2023
Jadi Pedangdut Terkenal, Intip Perjalanan Karier dan Kontroversi Thomas Djorghi
Artikel
7 Juni 2023
Biduan
Buka Dikit
Terpopuler
Dangdut Populer: Potret Ayu Ting Ting saat Umrah, hingga Mala Agatha Rilis Single Baru
Artikel
23 Desember 2024
Profil Dinda Teratu, Biduan Berbakat Trending YouTube Lewat Lagu 'Kalah Weton'
Artikel
23 Desember 2024
Tak Takut Hilang Job di Jakarta, Soimah Ungkap Kecintaannya yang Tulus Pada Kesenian
Artikel
23 Desember 2024
Lirik Lagu Iki Weke Sopo - Silvy Kumalasari feat Wisnu Jaya
Lirik
23 Desember 2024
5 Potret Lala Widy Pakai Kostum Superman, Seksi Banget!
Artikel
23 Desember 2024
Kolaborasi Yeni Inka dan Tadeus Lavora Persembahkan 'Aku Ikhlas', Bikin Baper
Artikel
23 Desember 2024