Speech Bilqis di Acara Lamaran Sang Ibu, Buat Ayu Ting Ting Menangis - JagoDangdut

Speech Bilqis di Acara Lamaran Sang Ibu, Buat Ayu Ting Ting Menangis

Bilqis beri speech di lamaran Ayu Ting Ting
Share :

Jakarta - Kabar pertunangan Ayu Ting Ting dengan perwira TNI Muhammad Fardhana masih menjadi perbincangan hangat publik di media sosial. Setelah menyandang status janda selama 10 tahun, keputusan untuk menjalin hubungan serius dengan pria tentunya menjadi hal yang besar.

Lantaran hal tersebut juga beraitan langsung dengan nasib sang putri, Bilqis Khumairah Razak. Gadis yang kini sudah beranjak remaja itu juga turut mendampingi sang ibu tercinta dalam acara lamaran.

Anak biologis Enji Baskoro itu ikut berpidato di hari pertunangan ibunya hingga Ayu Ting Ting tak kuasa menahan air mata. Seperti apa? Simak selengkapnya dalam aritkel berikut ini!

Pidato Bilqis Khumairah Razak

Ayu Ting Ting dan Bilqis
Foto :
  • Ayu Ting Ting IG

Sempat menutup-nutupi kabar lamarannya, Ayu Ting Ting akhirnya terang-terangan go public atas hubungannya dengan Muhammad Fardhana. Seiring dengan itu, sejumlah momen lamaran biduan asal Depok itu pun tersiar luas di media sosial.

Seperti dalam unggahan seorang MC dalam acara lamaran Ayu Ting Ting, yakni Arif Taqin. Dalam postingannya di Instagram, Ayu Ting Ting terlihat sampai menangis dalam momen spesial itu.

Dalam foto tersebut, Bilqis tampil cantik dengan dress berwarna burgundy wine. Sedangkan Ayu Ting Ting menggunakan gaun berwarna putih ala baju kurung Melayu.

Dalam foto tersebut, Ayu Ting Ting terlihat menatap anak semata wayangnya dengan penuh haru. Di mana sang putri terlihat sedang membacakan sesuatu yang diduga pesan untuk sang ibunda yang berusaha menghapus air matanya yang jatuh.

Momen lamaran, khususnya pidato yang disampaikan oleh Bilqis tak hanya membuat Ayu Ting Ting menangis. Menurut keterangan MC lamaran yang membagikan foto tersebut juga ikut terharu dibuatnya.

"Momen MC lamaran Ayu Ting Ting sesi Bilqis lagi speech buat netes air mata," tulis akun 

Share :
Berita Terkait