“Dulu nggak tahu, cuma mau nyanyi aja. Dunia dangdut juga nggak tau dan nggak ngerti sama sekali karena sebenarnya aliran lagu aku pop,” katanya.
“Gimana tanggapan kamu disebut sebagai the next Didi Kempot?,” tanya Gus Miftah lagi.
“Bangga pasti dan saya mengaminkan tapi memang berat ketika di atas panggung orang Jawa Timur udah kenal aku, tapi ketika di televisi nasional nggak semua kenal, itu yang bikin berat tapi mau tidak mau saya ambil,” tuturnya.