"Kalau mau perfom jangan grogi. Enggak usah mikirin (Juara) nomer 1, nomer 2, nomer 3. Sebenernya yang membuat kita tenang perform itu," ungkap Iis Dahlia.
Selain itu biduanita bernama asli Iis Laeliyah ini menjelaskan, jangan terlalu berambisi untuk menjadi yang pertama. Nantinya, hal tersebut akan membuat grogi di waktu penentuan atau final.
"Tapi kalo kita 'wah pengen jadi juara, pengen menang, pengen itu, pengen ini' jadi nervous. Kalo nervous udah kelar deh (kalah)," imbuhnya.
Baca juga yuik: Jelang Musim Hujan, Babizie 'Kebelet' Nikah?