JagoDangdut – Banyak pengguna media sosial yang menggunakan lirik lagu Gam Gam Biara, Gam Gam Piri atau Gam Gam Manik di TikTok maupun Instagram.
Namun, banyak juga dari mereka yang tidak mengetahui makna dan lirik lagu Gam Gam Biara tersebut.
Lagu Gam Gam Piri berasal dari bahasa Ibrani yang artinya "Sekalipun aku berjalan dalam lembah kekelaman".
Mendapati lagu Gam Gam Biara yang viral di media sosial, banyak warganet yang mempertanyakan siapa sosok penyanyi asli gam gam Biara.
Lantas siapa sosok penyanyi asli yang membawakan lagu Gam Gam Piri tersebut? Berikut ini JagoDangdut sajikan artikelnya untuk Anda!
Makna Lagu Gam Gam Biara
- YouTube: maisteteou pala
Lagu Gam Gam Piri adalah lagu rohani Yahudi yang berasal dari Israel. Lagu Gam Gam Piri menceritakan mengenai perjalanan perjalanan Nabi Musa yang penuh tantangan dan disebut terdapat dalam kitab Taurat atau Torah yang merupakan kitab suci umat Yahudi.
Tidak hanya itu saja, dari penggalan lirik lagu Gam Gam Marnik berasal dari Mazmur Psalms 23: 4 yang artinya "Meskipun aku berjalan di lembah bayang-bayang maut, aku tidak takut terluka, karena Engkau ada di sisiku".
Meski begitu, ternyata lagu Gam Gam Piara sudah banyak dinyanyikan banyak orang termasuk di Indonesia lantaran diremix semi koplo oleh DJ Marnik hingga viral di media sosial seperti TikTok.
Namun seiring berjalannya waktu, lagu Gam Gam Piri ditujukan kepada para anak-anak Yahudi yang menjadi korban Holocaust pada masa perang dunia kedua. Berikut ini lirik lagu Gam Gam Piara yang diremix DJ Marnik
Sosok Penyanyi Asli Gam Gam Biara
- Berbagai Sumber
Sontak saja mendapati penjelasan tersebut, banyak warganet yang mempertanyakan mengenai sosok penyanyi Gam Gam Biara
Penyanyi yang mempopulerkan lagu Gam Gam Biara adalah Neshama Carlebach dan Shlomo Carlebach. Sementara penulis liriknya adalah Elie Botbol.