Disana Sule disebut gak mempermasalahkan perbedaan agama antara Rizky Febian dan Mahalini. Diketahui Mahalini beragama Hindu dan Rizky Febian menganut agama Islam.
"Perihal perbedaan agama Sule yang terjadi di antara Rizky Febian dan Mahalini tak mau memberikan komentar lebih jauh. Pasalnya, Sule menyebut dirinya menerima keputusan dengan Tuhan," ucap narasi itu.
Unggahan kabar pernikahan Rizky Febian dan Mahalini pun langsung menuai beragam komentar netizen. Netizen ramai-ramai bertanya siapa yang akan berpindah keyakinan lantaran keduanya berbeda agama.
"Yang pindah agama siapa ya," komentar netizen.
"Siapa yang login siapa yang logout jadinya," seru lainnya.
"Siapa yang pindah agama," tandas lainnya.