JagoDangdut – Penyanyi, musisi dan composer Adibal Sahrul mengumumkan single terbarunya berjudul Cemburu Menguras Perasaan di laman Instagram pribadinya. Lagu itu disukai banyak netizen.
Di Youtube pun ada. Diunggah label Maksi Music, sudah belasan ribuan penonton menyaksikan videoklip Adibal yang dirilis akhir Juni lalu.
- Maksi Music
Penggemar dan netizen pun memuji serta memberikan komentar positif di laman YouTube Adibal.
CARAMEL hadir untuk cikgu Adibal...Maa Syaa Allah keren sekali lagu ciptaan cikgu Adibal...suaranya juga bagus & merdu...sehat & sukses selalu untuk cikgu Adibal...semangat untuk berkarya...semoga karyanya berkah,trending, disukai oleh banyak orang...," tulis Harmi.
Masya Allah,,, keren banget suaranya kak adibal, begitu merdu dan enak buat didengar lagu nya jg begitu indah dan menyentuh hati.semoga makin sukses dan sehat selalu buat kak adibal. Semangat terus buat berkarya." tulis Shiha Mahmud.
Kereen keren mantapp .enak banget di dengerinnya semoga banyak yg suka lagunya , suaranya juga aku suka banget, pokonya top deh." tulis Amina Mayla.
- Adibal DOK
Lirik :
Hoooo......
Harus bagaimana lagi
aku meyakinkan hati
bila dirimu selalu
tak percaya kepadaku
ku labuhkan cinta untukmu
ku berikan kesungguhanku
tapi kau ragukan aku
curiga tiada menentu
hooo... hooo... haruskah kau belah dadaku
cemburu menguras perasaan percayalah aku padamu
kau hal terindah yang bisa ku miliki di hidupku
mana mungkin ku berpaling ku hanya inginkan kamu
tak pernah ku membayangkan ada yang lain darimu
aku memilih sendiri bila kau tak bersamaku
engkaulah bahagiaku
satu satunya untukku
ku tak ingin rasa cinta
bila cintanya bukan kamu
ku labuhkan cinta untukmu
ku berikan kesungguhanku
tapi kau ragukan aku
curiga tiada menentu
hooo... hooo... haruskah kau belah dadaku
cemburu menguras perasaan percayalah aku padamu
kau hal terindah yang bisa ku miliki di hidupku
mana mungkin ku berpaling ku hanya inginkan kamu
tak pernah ku membayangkan ada yang lain darimu
aku memilih sendiri bila kau tak bersama
engkaulah bahagiaku
satu satunya bagiku
ku tak ingin rasa cinta
bila cintanya bukan kamu
ku labuhkan cinta untukmu
ku berikan kesungguhanku
tapi kau ragukan aku
curiga tiada menentu
hooo... hooo... haruskah kau belah dadaku
cemburu menguras perasaan percayalah aku padamu
aku padamu..... hooooo..... aku padamu