Via Vallen Ingin Hijrah dan Rencanakan Pensiun dari Musik Dangdut?
Kamis, 30 April 2020 | 16:08 WIB
"Kalau penyanyi dangdut pakai hijab tuh belum bisa meskipun kata orang rezeki mah ada aja, tapi selama ini sulit terjadi. Makanya harus cari sandaran untuk keluarga," lanjut Via.
Baca juga: Via Vallen: Nganggur Itu Lebih Melelahkan Dibandingkan Bekerja
Via pun memberikan beberapa contoh temannya yang satu profesi dengannya. "Kalau pesinetron, presenter, pakai hijab enggak masalah. Kalau penyanyi dangdut susah. Semoga ada sandaran lain dan lancar," ungkapnya.
Seperti yang kita ketahui, nama Via Vallen tentu saja salah satu pedangdut yang cukup populer saat ini. Selain itu ia juga memiliki cukup banyak penggemar di tanah air. Ia bahkan telah meraih beberapa penghargaan bergengsi di dunia yang membesarkan namanya tersebut.
Berita Terkait
Mengawali Karir dengan Segala Keterbatasan, Kini Inul Daratista Bisa Hidup Mewah Berkat Kerja Keras
Artikel
23 November 2024
Anak Semata Wayang Beranjak Dewasa, Inul Daratista dan Adam Suseno Takutkan Hal Ini
Artikel
23 November 2024
Habis Dikhianati Karyawan hingga Rugi Rp500 Juta, Inul Daratista Ungkap Suka Duka Berbisnis
Artikel
23 November 2024
Punya Niat Baik Bantu Karyawan Saat Pandemi Covid-19, Inul Daratista Malah Kena Tipu
Artikel
22 November 2024
Biduan
Buka Dikit
Terpopuler
Dangdut Populer: Lesti Kejora Trending YouTube, hingga Lagu Populer Ira Swara
Artikel
23 November 2024
Lirik Lagu Nresnani – Yeni Inka feat. Tadeus Lavora
Lirik
23 November 2024
Rizky Billar Ungkap 3 Hal yang Buat Dirinya Haru di Laga Indonesia Vs Arab Saudi
Artikel
22 November 2024
Dewi Gita Minta Maaf ke Dewi Perssik Usai Bongkar Kisah Lama dengan Armand Maulana
Artikel
22 November 2024
Duduki Trending! Lagu Lesti Kejora ‘Satu Satunya Permaisurimu’ Raih Hampir 500 Ribu Views di YouTube
Artikel
22 November 2024
Dangdut Populer: Foto Happy Asmara Berhijab, hingga Rahasia Kehamilan Lesti Kejora
Artikel
22 November 2024